BSD City kembali menghadirkan hunian modern di cluster premium yaitu the Blizfield di akhir tahun 2021, tepatnya awal November 2021.
Cluster Blizfield menawarkan hunian rumah modern yang nyaman dikawasan prestigious location yang telah terintegrasi antara hunian dan pusat bisnis di Bumi Serpong Damai Tangerang Selatan. Sehingga para penghuni dapat dengan mudah mengakses berbagai fasilitas yang disediakan oleh Sinarmas Land.
Lingkungan rumah, juga sangat mendukung kenyamanan penghuninya. Blissfield bsd memberikan nuansa exclusive dan private yang menjadi bagian dari konsep pembangunan klaster ini.
Pada tahap pertama pembangunan dilahan seluas 2,8 hektar, direncanakan terbangun 80 unit rumah. Dengan gaya modern tropical house design bagunan 3 lantai seluas 146M² dan luas tanah 8×14 meter ukuran standard dan 8×16 meter lokasi hook untuk tipe terkecil. Selain itu 2 type lain yang besar, dapat dijadikan pilihan calon pembeli.
Harga rumah bsd yang terdapat di cluser the blizfield bsd, djual dengan harga mulai 3,7 milyaran tipe terkecil yaitu luas bangunan 146M² dan luas tanah 8×14 meter. Sedangkan untuk tipe paling besar harga rumah tersebut mencapai 7 milyaran.
Untuk para calon pembeli rumah baru ini, akan mendapat harga promo serta kemudahan cara pembayaran, selama masa promosi berlangsung. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi marketing the blizfield bsd.
Sebagai informasi tambahan, saat ini Sinarmas Land saat ini sedang membuka cluster terbaru di pertengahan tahun 2022 dikawasan Tanakayu BSD yaitu Cluster Svadhi.
Lokasi Cluster Premium The Blizfield BSD City
Cluster the blizfield berlokasi tidak jauh dari jalan Boulevard Raya BSD, tepat di depan Kawasan GREENWICH PARK dan persis disamping kawasan Zora BSD.
Lokasi tersebut berdekatan dari pusat perbelanjaan Qbig, pusat wisata kuliner Ararasa dan sekolah internasional IPEKA. Untuk akses transportasi dapat ditempuh dengan mudah dari dan menuju the blizfield melalui jalan utama bsd.
Type Rumah The Blizfield Greenwich Park
Model rumah dengan bangunan 2 lantai di blizfield bsd city memiliki 3 tipe pilihan, yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan serta selera pembeli. Setiap rumah dilengkapi dengan seamless backyard, signature attic, multi sky balconies dan smart home.
Berikut 3 tipe rumah tersebut.
T8
T9
T10
Interior
T8
T9
T10
Harga dan Promo Rumah The Blizfield
Rumah bsd terbaru ini dipasarkan dengan harga jual sebagai berikut.
- Tipe 8, luas tanah 112M² (8×14), luas bangunan 146M² Harga mulai Rp 3.7 Milyaran.
- Tipe 9, luas tanah 144M² (9×16), luas bangunan 177M² Harga mulai Rp 4.7 Milyaran.
- Tipe 10, luas tanah 180M² (10×18), luas bangunan 248M² Harga mulai Rp 6.2 Milyaran.
- Tipe 10 corner, luas tanah 200M² (10×200), luas bangunan 248M² Harga mulai Rp 6.7 Milyaran.
Promo Pembayaran
- Hard cash 1 bulan Diskon 12,5%
- KPR express Dp 10% Diskon 12%
- KPR express DP 10% Diskon Free DP
- KPR DP 10%, Diskon cicil 15x
Catatan:
Harga rumah the blizfield di atas dapat berubah sewaktu waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu. Begitu juga dengan ketersedian unit rumah akan selalu berubah seiring berjalannnya waktu.
Untuk informasi lebih lanjut tentang harga rumah terupdate, ketersedian unit, survey lokasi, harga promo, cara pembayaran atau pertanyaan lainnya. Silahkan hubungi Theresia Valentina, Marketing BSD City di nomor dibawah ini.